Harga Emas Pegadaian Kompak Turun Hari Ini

Kamis, 24 April 2025, harga emas di Pegadaian menunjukkan tren penurunan untuk tiga produk logam mulia: Antam, UBS, dan Galeri24.

Emas Antam mengalami penurunan sebesar Rp50.000, dari Rp2.125.000 menjadi Rp2.075.000 per gram. Penurunan serupa juga terjadi pada emas Galeri24, yaitu sebesar Rp50.000, dari Rp2.038.000 menjadi Rp1.988.000 per gram. Emas UBS juga mengalami penurunan harga, meski sedikit lebih kecil, yaitu Rp48.000, dari Rp2.066.000 menjadi Rp2.018.000 per gram.

Ketersediaan emas Antam dan Galeri24 bervariasi dari ukuran 0,5 gram hingga 1.000 gram atau 1 kilogram. Sementara itu, emas UBS tersedia dalam ukuran 0,5 gram hingga 500 gram.

Berikut rincian lengkap harga emas dari masing-masing produk:

Harga Emas Antam:

  • 0,5 gram: Rp1.090.000
  • 1 gram: Rp2.075.000
  • 2 gram: Rp4.087.000
  • 3 gram: Rp6.105.000
  • 5 gram: Rp10.139.000
  • 10 gram: Rp20.221.000
  • 25 gram: Rp50.420.000
  • 50 gram: Rp100.757.000
  • 100 gram: Rp201.432.000
  • 250 gram: Rp503.302.000
  • 500 gram: Rp1.006.385.000
  • 1000 gram: Rp2.012.728.000

Harga Emas UBS:

  • 0,5 gram: Rp1.091.000
  • 1 gram: Rp2.018.000
  • 2 gram: Rp4.003.000
  • 5 gram: Rp9.891.000
  • 10 gram: Rp19.677.000
  • 25 gram: Rp49.096.000
  • 50 gram: Rp97.988.000
  • 100 gram: Rp195.900.000
  • 250 gram: Rp489.604.000
  • 500 gram: Rp978.055.000

Harga Emas Galeri24:

  • 0,5 gram: Rp1.043.000
  • 1 gram: Rp1.988.000
  • 2 gram: Rp3.917.000
  • 5 gram: Rp9.719.000
  • 10 gram: Rp19.384.000
  • 25 gram: Rp48.341.000
  • 50 gram: Rp96.605.000
  • 100 gram: Rp193.114.000
  • 250 gram: Rp482.545.000
  • 500 gram: Rp964.615.000
  • 1.000 gram: Rp1.929.228.000
Scroll to Top